Seputar Dunia Informasi

Web yang Membahas Semua Masalah Yang Ada Di Dunia Ini

pertumbuhan website mobile friendly tumbuh 4,7% dalam kurun waktu 2 bulan

Hasil gambar untuk google
Google mengumumkan , bahwa adanya pertumbuhan sebesar 4,7% dalam kurun waktu 2 bulan website yang telah mobile friendly , termasuk juga website personal atau biasa disebut blog .

Google :
If you use Google search on your mobile phone, you can now more easily find high-quality and relevant results where text is readable without tapping or zooming, tap targets are spaced appropriately, and the page avoids unplayable content or horizontal scrolling. In just the two months since we announced this change, we�ve seen a 4.7 percentage point uptick in the proportion of sites that are mobile friendly, and we hope to see even more in the coming months. 
Google juga mengatakan , semenjak diluncurkannya algoritma mobile friendly , google mengharapkan dan sudah melihat bahwa akan banyak website yang juga akan menjadi mobile friendly di masa yang akan datang .

Terkait : Cara mengatasi google mobilegeddon ( algoritma mobile friendly )  

Hanya 4,7 % ? 

Sebenarnya , memang angka 4,7% itu adalah angka yang sangat kecil , karena dengan diluncurkannya algoritma mobile friendly yang biasa disebut mobile ranking seharusnya pemilik website sudah menyadari bahwa mobile friendly sangatlah penting , karena menyangkut persoalan SEO mobile dari website tersebut .

Mobile ranking akan mengunggulkan pencarian pada website yang mobile friendly dari pada yang tidak mobile friendly .

Perbedaan tampilan website mobile friendly dan tidak

Tapi menurut kizeh sebenarnya masih banyak blog yang sudah mobile friendly , dan bisa melebihi 4,7% seperti dibilang google . Mungkin karena website yang sudah banyak dan sudah berkembang , menyebabkan google index bekerja lebih keras .

Rencana google akan terus melaporkan dan membagikan informasi tentang pertumbuhan website yang sudah mobile friendly , bagaimana pertumbuhan yang akan terjadi 2 bulan atau 1 tahun yang akan datang ?
Berikut video yang menayangkan ketika adanya algoritma mobile ranking diluncurkan :



Jangan lupa berkomentar , budayakan blogwalking yang sehat tanpa spamming dan jangan lupa share ke media socila sahabat jika sahabat peduli dengan kelangsungan blog ini .

Source : http://www.kizeh.com/
0 Komentar untuk "pertumbuhan website mobile friendly tumbuh 4,7% dalam kurun waktu 2 bulan"

 
Copyright © 2014 Seputar Dunia Informasi - All Rights Reserved
Template By. Catatan Info Published By : Blog Mas Faiz