Seputar Dunia Informasi

Web yang Membahas Semua Masalah Yang Ada Di Dunia Ini

cara mengatasi halaman error 404 pada blogger

cara redirect mengarahkan memperbaiki / mengatasi error 404 page not found pada blogger ke halaman utama depan - siapa yang tidak mengenal error pada dasarnya error itu adalah suatu kesalahan yang tidak diinginkan di dalam bahasa komputer, bukan hanya di dalam bagian komputer saja yang bisa mengalami error tetapi pada blogger juga sering terjadi error pada halaman-halamannya, pada postingan sebelumnya cara menghapus index di google webmaster cara ini sebenarnya sangat berbeda kita tidak pelu lagi menghapus postingan di google webmaster tetapi kita hanya mengarahkannya saja ke halaman utama blogger atau halaman lainnya..

cara redirect mengarahkan memperbaiki / mengatasi error 404 page not found pada blogger ke halaman utama depan - kalian tidak akan menghapus index postingan di google webmaster jadi kalian akan tetap mendapatkan pengunjung walaupun artikelnya sudah tidak ada lagi melainkan diarahkan ke halaman utama blogger atau bisa juga diarahkan ke halaman yang lainnya seperti TOS, Contact Me, atau mau kalian arahkan pada postingan yang lainnya.

Hasil gambar untuk page error 404

Cara mengatasi error 404 pada blogger 

1. masuk ke akun blogger kalian masing-masing
2. pada bagian kiri kalian klik template ->> Edit Html
3. kemudian kalian cari kode </head> masukkan kode dibawah ini tepat diatas kode </head>

<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;index&quot;'>
<title><data:blog.pageTitle/></title>
<b:else/>
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;error_page&quot;'>
<!--<title>404: Page Not Found ~ <data:blog.title/></title>-->
<!--Redirect jika 404 -->
<script type='text/javascript'>
BSPNF_redirect=setTimeout(function() {
location.href= &quot;http://agung-dawam.blogspot.com/&quot;
}, 1);
</script>
<b:else/>
<title><data:blog.pageName/></title>
</b:if>
</b:if>

4. kalian ganti kode yang berwarna merah diatas dengan link yang ingin kalian tuju
5. kemudian klik simpan template

untuk itu kalian tidak akan lagi kehilangan pengunjung yang mengalami broken link pada blogger kalian, dan kalian tidak perlu menghapus index di google karena itu akan menyia-nyiakan artikel yang sudah terindex oleh google sendiri, dalam kode yang berwarna merah suka-suka kalian ingin arahkan ke mana saja seperti mengarahkan ke homepage, sitemap, daftar isi maupun mengarahkan ke blogger lainnya..

Terima kasih telah berkunjung. semoga bermanfaat...

Tag : cara redirect mengarahkan memperbaiki / mengatasi error 404 page not found pada blogger ke halaman utama depan
0 Komentar untuk "cara mengatasi halaman error 404 pada blogger"

 
Copyright © 2014 Seputar Dunia Informasi - All Rights Reserved
Template By. Catatan Info Published By : Blog Mas Faiz